Kami menyediakan berbagai simulasi kredit, dari kredit mobil, kredit rumah, kpr, kartu kredit dan lain-lain. Simulasi pinjaman bisa juga dilakukan di sini.

Orang

Ciri-ciri Orang Yang Hidup Sederhana
Semua orang tentu ingin hidup bahagia. Kunci untuk meraih kebahagiaan ada banyak macamnya, salah satunya dengan hidup yang sederhana. Orang yang hidup sederhana selalu bisa bersyukur dengan apa yang mereka miliki, meskipun tidak serba berlebih. Lalu, apakah kamu termasuk orang yang hidup dengan sederhana? Cek dulu ciri-cirinya berikut ini, mana yang paling cocok denganmu! Tidak … Continue reading Ciri-ciri Orang Yang Hidup Sederhana
Cara Menjadi Orang Beruntung
Keberuntungan adalah sesuatu yang diinginkan oleh semua orang. Namun takdir tidak selalu berpihak pada kita dan terkadang kita terlalu berharap pada sesuatu yang tidak pasti. Akhirnya, kita sering dikecewakan ketika keberuntungan tidak berpihak pada kita. Padahal kita bisa menciptakan keberuntungan kita sendiri lho. Asalkan tahu bagaimana caranya, kamu akan merasa beruntung setiap hari. Simak cara-cara … Continue reading Cara Menjadi Orang Beruntung
Mengapa Tidak Semua Orang Cerdas Menjadi Kaya?
Setiap orang tua sering kali menasihati anak-anaknya untuk rajin belajar supaya menjadi cerdas dan pintar, sehingga dapat meraih sukses di masa depan. Sukses yang dimaksudkan tentu saja mengacu pada kesuksesan secara finansial. Namun faktanya, tak semua orang cerdas dengan IQ tinggi secara otomatis menjadi kaya raya. Banyak orang beranggapan bahwa tingkat kecerdasan intelektual memiliki korelasi … Continue reading Mengapa Tidak Semua Orang Cerdas Menjadi Kaya?
Alasan Mengapa Tidak Banyak Orang Memulai Bisnisnya
Memulai sebuah bisnis adalah sesuatu yang menyenangkan sekaligus menantang. Menjalankan bisnis berarti Anda siap untuk menjadi bos bagi diri Anda dan mengarahkan tijian Anda sendiri. Dilihat sekilas, menjalankan bisnis memang menyenangkan karena tidak ada atasan yang mengawasi. Namun demikian, nyatanya tidak semua orang memulai bisnis mereka. Apa yang melatarbelakangi banyak orang untuk tidak menjalankan bisnis? … Continue reading Alasan Mengapa Tidak Banyak Orang Memulai Bisnisnya
Tipe-Tipe Orang yang Bakal Gagal Berbisnis
Semua orang bisa menjalankan bisnis, tetapi tidak semua orang bisa menjadi pebisnis yang sukses. Sama halnya dengan ada pemimpin yang baik dan ada pemimpin yang buruk, dalam dunia bisnis ada juga karakteristik pebisnis yang baik dan yang buruk. Tentu saja mereka yang memiliki keahlian dan ketrampilan dalam berbisnis akan bisa menjalankan usahanya dengan baik. Bagaimana … Continue reading Tipe-Tipe Orang yang Bakal Gagal Berbisnis
Apa Yang Orang Sukses Lakukan di Umur 20an
Usia mungkin memang menjadi salah satu tolak ukur kedewasaan seseorang. Namun, usia bukan berarti menentukan bagaimana seseorang bersikap. Tidak sedikit orang dengan usia yang sudah matang namun memiliki pemikiran yang masih seperti anak-anak. Dan kebalikannya, tidak sedikit orang yang memiliki usia yang terhitung muda namun telah memiliki pemikiran yang cukup dalam dan dewasa. Jadi, tidak … Continue reading Apa Yang Orang Sukses Lakukan di Umur 20an
10 Jenis Usaha Kecil yang Membuat Orang Jadi Kaya
Saat ini, membangun bisnis dan membuka usaha baru semudah menjentikkan jari. Kalimat ini rasanya tidak berlebihan, karena dengan adanya internet membuat dunia berada di ujung jari Anda. Anda bisa melakukan apapun yang Anda inginkan, termasuk menghasilkan uang. Membangun bisnis di era internet sangat mudah dan bahkan tidak memerlukan modal yang besar. Anda hanya tinggal mengandalkan … Continue reading 10 Jenis Usaha Kecil yang Membuat Orang Jadi Kaya
Ternyata Ini Alasan Orang-Orang Memulai Bisnis
Anda tertarik untuk menggeluti bisnis? Bisnis pada prinsipnya memang menjadi sektor ekonomi yang menarik. Tak heran banyak orang yang berminat untuk terjun ke dalamnya. Mulai dari yang hanya modal nekat hingga yang benar-benar siap secara finansial dan kemampuan. Tujuannya sama, yaitu mencapai bisnis yang dirintis berkembang dan mencapai kesuksesan. Mengapa banyak orang tertarik untuk memulai … Continue reading Ternyata Ini Alasan Orang-Orang Memulai Bisnis
Ciri-Ciri Orang Dengan Mental dan Emosional Kuat
Orang dengan mental kuat itu, ciri-cirinya seperti apa sih? Bagaimana Anda menggambarkan hal tersebut? Apakah seseorang bisa dikatakan memiliki mental yang kuat sebab ia tak pernah menangis? Ataukah mereka yang tak mudah meratapi nasib saat tengah menghadapi beragam cobaan hidup? Tak selalu demikian. Ada beberapa ciri-ciri yang membedakan orang-orang dengan mental yang kuat dari kelompok … Continue reading Ciri-Ciri Orang Dengan Mental dan Emosional Kuat
Mengapa Orang Yahudi Bisa Cerdas & Sukses?
Terbersit sebuah pemikiran pada sebagian orang, mengapa orang Yahudi terbilang sangat cerdas dan bagaimana Israel mampu berkembang begitu pesat? Jawaban atas pertanyaan tersebut sebenarnya cukup misterius sehingga kamu membutuhkan sedikit imajinasi liar untuk menemukannya. Jangan lupa untuk menambahkan sejumput fakta sejarah dan pengetahuan di bidang biologi serta campur dengan segelintir ayat dari kitab suci atau … Continue reading Mengapa Orang Yahudi Bisa Cerdas & Sukses?

1 2 3





Bagikan Ke Teman Anda