
Dengan kenaikan harga dan suku bunga kartu kredit yang semakin meningkat, maka cukup banyak konsumen yang mencoba untuk membatasi hutang mereka dengan cara menutup kartu kredit. Selain untuk membatasi hutang, ada banyak alasan lain yang menyebabkan rekening kartu kredit tersebut terpaksa harus ditutup termasuk suku bunga tinggi hingga takut akan pencurian identitas. Lalu sebenarnya, kapan …
Continue reading Kapan Harus Menutup/Membatalkan Kartu Kredit?