
Organic farming atau pertanian organik merupakan penggunaan sistem produksi pertanian yang bergantung pada pupuk hijau, kompos, pengendalian hama biologis, serta rotasi tanaman. Hal tersebut bertujuan untuk menghasilkan tanaman, ternak, dan unggas yang lebih sehat bebas bahan kimia. Sistem produksi pertanian yang berbasis organik mendorong siklus sumber daya untuk melestarikan keanekaragaman hayati dan mempromosikan keseimbangan ekologis. …
Continue reading Untung Rugi Pertanian Organik (Organic Farming)