
Properti merupakan salah satu aset investasi yang memiliki manfaat di masa yang akan datang. Nilainya yang naik dari tahun ke tahun menjadikan aset yang satu ini diincar oleh banyak orang. Properti tak hanya sekadar rumah dan apartemen yang berfungsi sebagai tempat tinggal, tetapi juga mencakup tanah, sawah, kebun, bangunan pabrik, gudang, dan lain sebagainya. Tak …
Continue reading Aturan 2 Persen dalam Harga Sewa Properti