Kami menyediakan berbagai simulasi kredit, dari kredit mobil, kredit rumah, kpr, kartu kredit dan lain-lain. Simulasi pinjaman bisa juga dilakukan di sini.

UMKM

Apa itu Pahlawan Ekonomi Digital?
Jika berbicara mengenai pahlawan ekonomi, maka akan merujuk pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang menjadi penyelamat pengangguran di Tanah Air serta menjadi pembangun di saat krisis ekonomi pada tahun 1997 hingga 1998 lalu. Krisis ekonomi yang terjadi kala itu menyebabkan seluruh sektor ekonomi lumpuh, dan hanya UMKM yang bertahan. Namun, yang menjadi kendala … Continue reading Apa itu Pahlawan Ekonomi Digital?
Penyebab Banyak UMKM Bangkrut Saat Pandemi
Bisnis kecil di beberapa negara termasuk Indonesia banyak yang mengalami kebangkrutan efek dari merebaknya virus Covid-19 alias corona. Sejak virus corona merebak, aktifitas perekonimian dihentikan sementara. Hal ini dilakukan untuk mengurangi angka penyebaran penyakit. Namun, dampaknya banyak pelaku bisnis gulung tikar dan banyak pula yang tutup untuk selamanya. Efek domino ini sebenarnya tidak hanya terjadi … Continue reading Penyebab Banyak UMKM Bangkrut Saat Pandemi
Apabila KUR Macet ?
Pernahkah Anda mendengar tentang KUR? KUR adalah singkatan dari Kredit Usaha Rakyat. KUR adalah sebuah dana yang diberikan untuk kelompok usaha yang produktif tapi belum memiliki agunan yang cukup. Dana ini tidak diberikan secara cuma-cuma, melainkan diberikan sebagai pinjaman atau kredit. Usaha Mikro Kecil dan Menengah atau UMKM yang bisa menjangkau atau mendapatkan pinjaman dari … Continue reading Apabila KUR Macet ?
Kesalahan Umum Pengusaha UMKM
Banyak pengusaha UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) yang gagal mengembangkan usahanya atau bahkan berhenti karena mengalami kebangkrutan. Hal tersebut kemungkinan besar karena para pengusaha melakukan kesalahan yang tidak disadari. Apabila anda seorang pengusaha UMKM, ada baiknya menyimak beberapa kesalahan umum pengusaha UMKM berikut ini. Para ahli menganggap kesalahan yang akan disebutkan di bawah ini … Continue reading Kesalahan Umum Pengusaha UMKM
Apa Itu Lembaga Keuangan Mikro?
Pada era persaingan pasar yang semakin sengit seperti sekarang ini, pemerintah menaruh perhatian yang besar pada pengembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Pemerintah banyak mengeluarkan program-program bantuan untuk kemajuan UMKM sendiri. Selain program-program, ada pula lembaga yang berperan dalam kemajuan UMKM. Lembaga tersebut adalah Lembaga Keuangan Mikro atau disingkat dengan LKM. LKM mengambil peran … Continue reading Apa Itu Lembaga Keuangan Mikro?
Mengapa Banyak UMKM yang Gagal?
Usaha Mikro, Kecil dan Menengah atau UMKM memiliki peran yang penting dalam menyumbang pendapatan nasional serta penyerapan tenaga kerja di Indonesia. Karena peran yang penting tersebut, pemerintah telah mencanangkan program-program yang mendukung kemajuan UMKM diantaranya Kredit Usaha Rakyat (KUR), Wirausaha Pemula (WP), dan Pembiayaan Ultra Mikro (UMI). Walaupun pemerintah telah gencar mencanangkan program-program untuk mendukung … Continue reading Mengapa Banyak UMKM yang Gagal?
Faktor Apa yang Menyebabkan UMKM Gagal?
Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) memiliki peran penting dalam menunjang perekonomian. Tak heran jika banyak masyarakat yang berpartisipasi dalam sektor ini dengan berbagai bidang tentunya. Sebut saja transportasi, telekomunikasi, startup teknologi, kuliner, dan lain sebagainya. Memulai dan merintis bisnis UMKM tidaklah mudah. Pada awalnya, para pelaku UMKM memiliki optimisme dan semangat yang begitu besar … Continue reading Faktor Apa yang Menyebabkan UMKM Gagal?
Inilah Beberapa Kesalahan UMKM yang Harus Dihindari
Banyak orang bilang bahwa mendapatkan sesuatu itu mudah, namun mempertahankannya adalah hal yang sulit. Hal itu berlaku juga pada praktek penerapan bisnis skala kecil atau yang dikenal juga dengan istilah UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah). Tumbuh dan berkembangnya UMKM memang memberikan kontribusi besar bagi perekonomian negara, juga tentunya membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Karenanya agar … Continue reading Inilah Beberapa Kesalahan UMKM yang Harus Dihindari
Tips Mengelola Cash Flow untuk UMKM
Saat mulai menjalankan bisnis kecil atau yang biasa disebut UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) memang banyak hal yang harus dikelola dengan baik, salah satunya adalah cash flow. Cash flow adalah arus kas keluar masuk yang digunakan dan diterima dari operasional bisnis yang dilakukan. Tanpa adanya pengelolaan cash flow yang baik dalam menjalankan bisnis sama … Continue reading Tips Mengelola Cash Flow untuk UMKM







Bagikan Ke Teman Anda