
Surat Peringatan Organisasi adalah surat yang diberikan oleh suatu organisasi kepada anggota atau pengurusnya yang melakukan pelanggaran terhadap aturan atau tata tertib organisasi tersebut. Surat ini bertujuan untuk memberikan teguran, sanksi, atau perbaikan terhadap perilaku atau kinerja yang tidak sesuai dengan harapan organisasi. Berikut adalah beberapa contoh surat peringatan organisasi yang bisa anda jadikan referensi. …
Continue reading Contoh Surat Peringatan Organisasi