Kami menyediakan berbagai simulasi kredit, dari kredit mobil, kredit rumah, kpr, kartu kredit dan lain-lain. Simulasi pinjaman bisa juga dilakukan di sini.

Strategi

Mengenal Apa Itu Personal Selling, Strategi Jitu dalam Berjualan
Personal selling adalah sebuah kondisi di mana seorang salesperson mencoba untuk meyakinkan konsumen untuk membeli sebuah produk atau jasa. Karena itu sering pula disebut face to face selling. Personal selling merupakan salah satu metode promosi, di mana salesperson menggunakan kemampuan dan bakatnya untuk berhasil menjual sesuatu. Kemampuan yang digunakan dalam personal selling adalah kemampuan interpersonal. … Continue reading Mengenal Apa Itu Personal Selling, Strategi Jitu dalam Berjualan
Apa itu Strategi Pemasaran Produk?
Sebuah perusahaan bisa memproduksi barang, bisa juga membeli produk secara grosir. Semua itu bisa dilakukan perusahaan dengan gampang. Tapi ada satu hal yang harus terus dipelajari perusahaan, yakni bagaimana memiliki strategi pemasaran yang tepat agar produk yang diproduksi sampai ke tangan konsumen. Sebagian besar strategi pemasaran sebuah produk dimulai dari yang paling dasar yaitu ide … Continue reading Apa itu Strategi Pemasaran Produk?
Prinsip-prinsip Strategi Kaizen
Kaizen merupakan istilah yang berasal dari bahasa Jepang, yang memiliki arti perubahan yang baik. Secara definisi, kaizen dapat dipahami sebagai suatu strategi kompetitif di mana semua karyawan bekerja sama untuk menciptakan budaya peningkatan yang konstan. Strategi ini menggambarkan peningkatan di semua fungsi perusahaan secara berkelanjutan. Strategi Kaizen sebagai upaya untuk meningkatkan organisasi secara berkelanjutan melibatkan … Continue reading Prinsip-prinsip Strategi Kaizen
Perusahaan Yang Menggunakan Strategi Blue Ocean
Dunia bisnis tak lepas dari persaingan. Semakin banyak pemain di industri yang sama, maka persaingan semakin ketat. Bagi mereka yang mampu bersaing akan tetap eksis. Sebaliknya, perusahaan yang tidak memiliki kekuatan dan keunggulan kompetitif yang memadai, maka akan tersingkir dari persaingan dan tenggelam. Persaingan bisnis yang demikian ketat dalam lingkup pasar yang sudah ada dikategorikan … Continue reading Perusahaan Yang Menggunakan Strategi Blue Ocean
Cara Melunasi Utang Menggunakan Strategi Debt Stacking
Sebenarnya, ada banyak metode dalam dunia finansial yang biasa digunakan sebagai bagian dari strategi supaya bisa terbebas dari jeratan utang yang menyiksa. Salah satu yang paling populer dan cukup digemari oleh masyarakat urban adalah debt stacking. Debt stacking yang juga dikenal dengan istilah debt avalanche ini seringkali dianggap sebagai salah satu strategi paling masuk akal … Continue reading Cara Melunasi Utang Menggunakan Strategi Debt Stacking
Strategi Menghadapi Resesi untuk Perusahaan
Resesi yang terjadi di tahun 2008-2009 mungkin telah terjadi hampir satu dekade yang lalu. Tetapi hal tersebut masih menjadi kenangan yang menyakitkan bagi banyak pengusaha. Baru-baru ini, penurunan harga minyak telah menyebabkan perlambatan di berbagai sektor produksi yang telah merugikan pemilik usaha. Sayangnya, penurunan ekonomi merupakan fakta kehidupan yang pasti terjadi ketika Anda menjalankan sebuah … Continue reading Strategi Menghadapi Resesi untuk Perusahaan
Strategi Paling Tepat Meminta Kenaikan Gaji Anti Penolakan
Gaji merupakan salah satu alasan paling besar bagi seseorang dalam memilih pekerjaan di suatu perusahaan. Biasanya, setelah beberapa saat bekerja, seorang karyawan bisa saja merasa apa yang telah dilakukan selama ini berhak untuk diberi penghargaan lebih. Tak ada satupun karyawan yang tidak mau mendapat kenaikan gaji. Tak hanya karena biaya hidup yang terus meningkat, tapi … Continue reading Strategi Paling Tepat Meminta Kenaikan Gaji Anti Penolakan
Berbagai Macam Strategi Penetapan Harga
Dalam bisnis, strategi penentuan harga adalah aspek yang sangat penting. Strategi penetapan harga atau pricing strategy memiliki kaitan yang erat dengan pemasaran dan berimbas langsung pada hasil penjualan. Buat kamu yang memiliki bisnis sendiri, sangat penting untuk memili strategi yang tepat dalam menetapkan harga. Berikut ini adalah beberapa strategi penetapan harga yang umum dilakukan. Freemium … Continue reading Berbagai Macam Strategi Penetapan Harga
Definisi Psychological Pricing / Strategi Penetapan Harga Psikologi
Pengaruh alam bawah sadar memang seringkali menjadi faktor yang ikut menentukan keputusan tindakan seseorang, termasuk dalam keputusan belanja. Salah satu hal yang dapat mempengaruhi alam bawah sadar yang berkaitan dengan belanja adalah harga psikologis, atau psychological pricing. Memang, psikologi adalah ilmu pikiran yang cakupan ilmunya sangat luas. Bahkan ilmu psikologi bisa diadopsi dalam ilmu perdagangan … Continue reading Definisi Psychological Pricing / Strategi Penetapan Harga Psikologi
Apa Itu Predatory Pricing? Strategi Penetapan Harga Predatory
Dalam setiap industri pastilah tak lepas dari persaingan. Tujuan dari persaingan itu sendiri adalah untuk mengontrol kualitas produk dan tentunya meningkatkan pangsa pasar dengan menarik lebih banyak pelanggan. Adanya persaingan akan memicu pemain dalam industri untuk memberikan yang terbaik kepada pasar sasarannya, baik dalam kualitas produk maupun layanannya. Sebab itu, perlu diterapkan strategi untuk bisa … Continue reading Apa Itu Predatory Pricing? Strategi Penetapan Harga Predatory

1 2





Bagikan Ke Teman Anda